Penutupan dilakukan terhitung mulai 1 januari 2019 hingga batas waktu yang tidak ditentukan. Pihak TNGR akan kembali membuka jalur pendakian jika nanti ekosistem kawasan sudah membaik.
Traking Rinjani jalur Lombok Tengah sendiri baru beberapa hari lalu dibuka setelah jalur didua daerah yakni KLU dan Lotim ditutup.
Yang menarik mungkin secara kebetulan atau sebuah isyarat (pertanda) bahwa jalur pendakian ke Gunung Rinjani belum direstui sang pencipta alam semesta, gempa guncang kawasan Rinjani dan anehnya pusat gempa berada dipintu pertama masuk jalur tracking Desa Aik Brik 5,4 SR. Beberapa setelah gempa TNGR tiba tiba menutup jalur tersebut. Nw