Lombok Tengah, SN - Masih ada pengganggu dari oknum masyarakat yang mengatasnamakan masyarakat pemilik tanah di Sirkuit Mandalika membuat Kapolres Lombok Tengah geram. Dia mengancam akan melakukan tindakan hukum jika masih saja menghalangi proses pembangunan. "Katanya mengatas namakan masyarakat, masyarakat yang mana, wong pemilik tanah saja tak keberatan, jangan mengada ada, kalau tetap saja mengganggu maka kita bisa lakukan tindakan tegas, kita proses secara hukum" ungkap Kapolres yang ditemui di Kantor Bupati Senin 29/3.
Sejauh ini proses pembangunan sirkuit Mandalika masih berjalan normal kendati ada gangguan dari oknum masyarakat. Pihaknya bersama aparat TNI akan terus mengamankan jalannya pembangunan.
Terkait dengan keberatan warga masyarakat terkait pemindahan makam karena masuk dalam jalur bay pas BIL-Kuta I, Kapolres menegaskan pihaknya akan segera melakukan pendekatan kepada masyarakat. "Itu kan kena sama jalan, maka harus direlokasi, kan lahan juga ditambah oleh pemda" ungkapnya.
Related Posts :
Bupati: Melalui Kuliah Kedokteran, Saya Ingin Setarakan Anak Yatim Dan Kaum Duafa Dengan Orang Hebat
Lombok Tengah, SN -Tidak terasa sudah satu semester 10 Mahasiswa Kedokteran jalur Tahfiz berkuliah menuntut ilmu di universitas Mataram d… Read More...
Sikapi Pilgub NTB, Ulama NU, NW Akan Bertemu. Pathul: Tunggu Restu Ulama NU dan NW Dahulu
Lombok Tengah, SN - Dewan Pimpinan Cabang Nahdlatul Ulama Kabupaten Lombok Tengah menggelar kegiatan halal bil halal keluarga besa… Read More...
Lebaran Topat, Polisi Tilang Mobil Open Cup Angkut Manusia
Lombok Tengah, SN - Jika masyarakat ingin ke destinasi wisata ataupun ke pusat perbelanjaan pada lebaran Topat,maka sebaiknya janga… Read More...
Intai Motor Pengunjung Pantai, Polisi Bekuk Pelaku Curanmor
Lombok Tengah, SN- Hati hatilah jika di destinasi wisata sebab sang predator pencuri hak orang selalu mengintai seperti halnya mali… Read More...
Maling Kabel PJU Kawasan ITDC Dibekuk
Lombok Tengah, SN Kasus pencurian kabel listrik untuk penerangan jalan umum ( PJU) di bay pass Mandalika dan kawasan ITDC kerap meresahka… Read More...