"Mereka pantas diberikan penghargaan" kata Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Lombok Tengah H.Sumum di kantor Bupati.
Menurutnya penghargaan yang diberikan adalah berupa mempermudah proses pensertifikasian. "Kita prioritaskan pensertifikasiannya" kata Sumum.
Dia menyadari menjadi guru SLB tidaklah mudah, namun dibutuhkan guru yang penuh semangat dan sabar serta menyayangi anak didiknya sebab siswa itu tidak normal. "Ada anak yang hanya mau diusap liurnya menggunakan jilbab ibu gurunya, ada juga yang kencing, BAB sembarangan, namun dengan penuhbkasih sayang guru tersebut tanpa ragu mengurusi anak tersebut" tegasnya.
Kedepan guru guru SLB ini harus diperhatikan. Am